Bahas Program Kerja 2025, Lentera Sastra Banyuwangi Gelar Ngopi Sastra di Pantai Cacalan
BANYUWANGI – Mediainfopol.com Komunitas Lentera Sastra Banyuwangi menggelar Ngopi Sastra di Pantai Cacalan pada Rabu (29/01/2025). Giat tersebut untuk mengevaluasi kegiatan tahun lalu dan merancang program 2025. Fokus utama tahun…