Mayjen TNI Mohammad Naudi Nurdika Bersilaturahmi dengan Kapolda Sumsel
Palembang//mediainfopol.com/Pangdam II/Sriwijaya yang baru dilantik, Mayjen TNI Mohammad Naudi Nurdika, SIP, MSi, M.Tr han, memulai kunjungannya dengan menyambangi Mapolda Sumsel di Jalan Jenderal Sudirman, Palembang. Tujuan kunjungan tersebut adalah untuk…